Menu

Universitas Mulawarman

Universitas Mulawarman

Universitas Mulawarman (Unmul) adalah perguruan tinggi negeri yang berlokasi di Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia. Universitas ini berdiri pada tanggal 27 September 1962, dan menjadi universitas tertua di Kalimantan Timur. Oleh karena itu, Unmul merupakan perguruan tinggi dengan jumlah mahasiswa terbesar di Kalimantan, yaitu lebih dari 30.577 orang. Kampus utamanya terletak di Gunung Kelua, sedangkan kampus lainnya terdapat di Jalan Pahlawan, Jalan Banggeris dan Jalan Flores. Pada Tahun 2022, Unmul berhasil menempati peringkat 35 perguruan tinggi terbaik di Indonesia dan menjadi universitas terbaik di Pulau Kalimantan.

Selengkapnya
Status

:

PTN
Biaya

:

Rp8.518.000 - Rp28.29.000 per Semester
Akreditasi

:

Baik Sekali
Lokasi

:

Kota Samarinda, Kalimantan Timur
Website

:

unmul.ac.id

Universitas Mulawarman

Universitas Mulawarman (Unmul) adalah perguruan tinggi negeri yang berlokasi di Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia. Universitas ini berdiri pada tanggal 27 September 1962, dan menjadi universitas tertua di Kalimantan Timur. Oleh karena itu, Unmul merupakan perguruan tinggi dengan jumlah mahasiswa terbesar di Kalimantan, yaitu lebih dari 30.577 orang. Kampus utamanya terletak di Gunung Kelua, sedangkan kampus lainnya terdapat di Jalan Pahlawan, Jalan Banggeris dan Jalan Flores. Pada Tahun 2022, Unmul berhasil menempati peringkat 35 perguruan tinggi terbaik di Indonesia dan menjadi universitas terbaik di Pulau Kalimantan.

Selengkapnya
Status

:

PTN
Biaya

:

Rp8.518.000 - Rp28.29.000 per Semester
Akreditasi

:

Baik Sekali
Location

:

Kota Samarinda, Kalimantan Timur
Website

Sejarah Universitas

Provinsi Kalimantan Timur pada tahun 1960-an, masih menjadi daerah yang sedikit penduduknya, penyebarannya tidak merata, dan banyak daerah yang terisolir. Banyak putra daerah Kalimantan Timur yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi, harus menuju Banjarmasin, Makassar, atau kota-kota di pulau Jawa. Oleh karena itulah, atas dasar keinginan masyarakat Kalimantan Timur, direncanakanlah pendirian perguruan tinggi di Samarinda.

Gubernur Abdoel Moeis Hassan, kemudian meminta Bupati Soebrata Yoeda Soebrata untuk mengadakan pertemuan dengan pemuka masyarakat di Samarinda. Dari hasil pertemuan tersebut, pada tanggal 7 Juni 1962, dibentuklah Perguruan Tinggi Mulawarman di Samarinda. Lalu, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan No. 130 Tahun 1962, ditetapkan sebagai tanggal kelahiran Universitas Mulawarman (UNMUL) pada tanggal 27 September 1962.

Universitas Mulawarman awalnya hanya memiliki 4 fakultas, yaitu Fakultas Ketatanegaraan dan Ketataniagaan, Fakultas Pertanian, Fakultas Kehutanan, dan Fakultas Pertambangan. Kemudian, sejak tahun 2000, Universitas Mulawarman terus mengalami perkembangan dengan tambahan fakultas dan program studi baru. Tercatat sampai dengan tahun 2015, Universitas Mulawarman memiliki 12 fakultas dengan 81 program studi.
Selengkapnya
Provinsi Kalimantan Timur pada tahun 1960-an, masih menjadi daerah yang sedikit penduduknya, penyebarannya tidak merata, dan banyak daerah yang terisolir. Banyak putra daerah Kalimantan Timur yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi, harus menuju Banjarmasin, Makassar, atau kota-kota di pulau Jawa. Oleh karena itulah, atas dasar keinginan masyarakat Kalimantan Timur, direncanakanlah pendirian perguruan tinggi di Samarinda.

Gubernur Abdoel Moeis Hassan, kemudian meminta Bupati Soebrata Yoeda Soebrata untuk mengadakan pertemuan dengan pemuka masyarakat di Samarinda. Dari hasil pertemuan tersebut, pada tanggal 7 Juni 1962, dibentuklah Perguruan Tinggi Mulawarman di Samarinda. Lalu, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan No. 130 Tahun 1962, ditetapkan sebagai tanggal kelahiran Universitas Mulawarman (UNMUL) pada tanggal 27 September 1962.

Universitas Mulawarman awalnya hanya memiliki 4 fakultas, yaitu Fakultas Ketatanegaraan dan Ketataniagaan, Fakultas Pertanian, Fakultas Kehutanan, dan Fakultas Pertambangan. Kemudian, sejak tahun 2000, Universitas Mulawarman terus mengalami perkembangan dengan tambahan fakultas dan program studi baru. Tercatat sampai dengan tahun 2015, Universitas Mulawarman memiliki 12 fakultas dengan 81 program studi.
Selengkapnya

Visi

Universitas berstandar internasional yang mampu berperan dalam pembangunan bangsa melalui pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat yang bertumpu pada sumber daya alam (sda) khususnya hutan tropis lembab (tropical rain forest) dan lingkungannya.
Selengkapnya

Misi

1. Menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas, berkepribadian, dan profesional melalui penyelenggaraan pendidikan tinggi yang bertaraf Internasional.
2. Menghasilkan riset yang berkualitas serta berdayaguna dengan mengedepankan prinsip-prinsip kelestarian lingkungan hidup.
3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian pada kepada masyarakat dan menghasilkan karya ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan olahraga yang bermakna dan bermanfaat demi terwujudnya pengelolaan universitas yang akuntabel dan mandiri sesuai dengan standar nasional dan internasional.
Selengkapnya

Fakultas

Fakultas Kehutanan

Kehutanan

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan

Akuakultur

Sosial Ekonomi Perikanan

Pengelolaan Sumberdaya Perikanan

Teknologi Hasil Perikanan

Ilmu Kelautan

Fakultas Teknik

Teknik Sipil

Teknik Industri

Teknik Lingkungan

Teknik Pertambangan

Teknik Kimia

Informatika

Arsitektur

Teknik Geologi

Teknik Elektro

Sistem Informasi

Fakultas Kesehatan Masyarakat

Kesehatan Masyarakat

Selengkapnya

Jalur Pendaftaran

1. SNBP

2. UTBK-SNBT

3. SMMPTN Barat

Cari tau peluangmu lewat Tryout ruanguji!

Tryout SNBT Premium - Edisi Spesial
Sedang berlangsung

Tryout SNBT Premium - Edisi Spesial

22.4rb sudah mendaftar

[BONUS] Tes Seleksi Mandiri Edisi Spesial
Sedang berlangsung

[BONUS] Tes Seleksi Mandiri Edisi Spesial

12.9rb sudah mendaftar

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 32
Sedang berlangsung

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 32

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 31
Sedang berlangsung

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 31

Universitas Mulawarman

Alamat

Jl. Kuaro - Tanah Grogot, Gn. Kelua, Kec. Samarinda Ulu, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur 75119

rektorat@umul.ac.id

0541-741118

Universitas Mulawarman

Universitas Mulawarman

Universitas Mulawarman

Ruangguru HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Produk Ruangguru

Produk Lainnya

  • Brain Academy Online
  • English AcademyBaru
  • Skill Academy
  • Ruangkerja

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved