Menu

Universitas Sebelas Maret

Universitas Sebelas Maret

Universitas Sebelas Maret (UNS) adalah perguruan tinggi negeri yang berlokasi di Kentingan, Jebres, Kota Surakarta. Universitas ini didirikan pada tanggal 11 Maret 1976 di Solo, atas dasar keinginan masyarakat Solo untuk memiliki sebuah perguruan tinggi di daerah mereka. Di tahun 2022, Webometrics Ranking of World Universities 2022 menempatkan UNS sebagai perguruan tinggi terbaik peringkat ke-6 di Indonesia dan peringkat ke-1.144 di dunia.

Selengkapnya
Status

:

PTN
Biaya

:

Rp475.500 - Rp21.815.000 per Semester
Akreditasi

:

Unggul
Lokasi

:

Kota Surakarta, Jawa Tengah
Website

:

uns.ac.id

Universitas Sebelas Maret

Universitas Sebelas Maret (UNS) adalah perguruan tinggi negeri yang berlokasi di Kentingan, Jebres, Kota Surakarta. Universitas ini didirikan pada tanggal 11 Maret 1976 di Solo, atas dasar keinginan masyarakat Solo untuk memiliki sebuah perguruan tinggi di daerah mereka. Di tahun 2022, Webometrics Ranking of World Universities 2022 menempatkan UNS sebagai perguruan tinggi terbaik peringkat ke-6 di Indonesia dan peringkat ke-1.144 di dunia.

Selengkapnya
Status

:

PTN
Biaya

:

Rp475.500 - Rp21.815.000 per Semester
Akreditasi

:

Unggul
Location

:

Kota Surakarta, Jawa Tengah
Website

Sejarah Universitas

Tahun 1953, timbul keinginan dari masyarakat untuk mendirikan universitas negeri di kota Solo. Namun, hal itu sulit diwujudkan, sebab tidak ada dana dari pemerintah pusat maupun daerah. Selain itu, masih terdapat kegaduhan politik antar partai yang saling berebut kekuasaan.

Tetapi, situasi tersebut tidak berlangsung lama. Ada Universitas Nasional Saraswati yang mengajukan diri untuk menjadi universitas negeri. Gagasan ini diterima oleh Menteri Pendidikan dengan syarat tambahan, yaitu ikut menggabungkan kampus swasta, institut, dan kedinasan.

Jadi, ada banyak kampus yang dilebur menjadi satu universitas negeri di Solo. Kumpulan perguruan tinggi ini dinamakan Universitas Gabungan Surakarta (UGS) yang terdiri dari 9 fakultas, yaitu Fakultas Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan, Fakultas Sastra dan Budaya, Fakultas Sosial dan Politik, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Kedokteran, Fakultas Pertanian, Fakultas Teknik.

Peresmian UGS dilakukan pada tanggal 11 Maret 1976. Dalam perkembangannya, UGS berubah nama menjadi Universitas Negeri Sebelas Maret berdasarkan Keputusan Presiden RI No 55 Tahun 1982. Nama Sebelas Maret sendiri diambil dari tanggal peresmian kampus UNS.
Selengkapnya
Tahun 1953, timbul keinginan dari masyarakat untuk mendirikan universitas negeri di kota Solo. Namun, hal itu sulit diwujudkan, sebab tidak ada dana dari pemerintah pusat maupun daerah. Selain itu, masih terdapat kegaduhan politik antar partai yang saling berebut kekuasaan.

Tetapi, situasi tersebut tidak berlangsung lama. Ada Universitas Nasional Saraswati yang mengajukan diri untuk menjadi universitas negeri. Gagasan ini diterima oleh Menteri Pendidikan dengan syarat tambahan, yaitu ikut menggabungkan kampus swasta, institut, dan kedinasan.

Jadi, ada banyak kampus yang dilebur menjadi satu universitas negeri di Solo. Kumpulan perguruan tinggi ini dinamakan Universitas Gabungan Surakarta (UGS) yang terdiri dari 9 fakultas, yaitu Fakultas Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan, Fakultas Sastra dan Budaya, Fakultas Sosial dan Politik, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Kedokteran, Fakultas Pertanian, Fakultas Teknik.

Peresmian UGS dilakukan pada tanggal 11 Maret 1976. Dalam perkembangannya, UGS berubah nama menjadi Universitas Negeri Sebelas Maret berdasarkan Keputusan Presiden RI No 55 Tahun 1982. Nama Sebelas Maret sendiri diambil dari tanggal peresmian kampus UNS.
Selengkapnya

Visi

Menjadi pusat pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni yang unggul di tingkat internasional dengan berlandaskan pada nilai luhur budaya nasional.
Selengkapnya

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang menuntut pengembangan diri Dosen dan mendorong kemandirian Mahasiswa dalam memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap.
2. Menyelenggarakan penelitian yang berbasis pada penemuan baru di bidang ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni.
3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat yang berorientasi pada upaya pemberdayaan masyarakat.
Selengkapnya

Fakultas

Fakultas Pertanian

Agroteknologi / Agroekoteknologi

Peternakan

Ilmu Dan Teknologi Pangan

Ilmu Tanah

Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian

Pengelolaan Hutan

Agribisnis

Fakultas Teknik

Arsitektur

Teknik Industri

Teknik Mesin

Teknik Kimia

Perencanaan Wilayah Dan Kota (Pwk)

Teknik Elektro

Teknik Sipil

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Matematika

Fisika

Kimia

Biologi

Statistika

Ilmu Lingkungan

Farmasi

Fakultas Teknologi Informasi dan Sains Data

Informatika

Selengkapnya

Jalur Pendaftaran

1. SNBP

2. UTBK-SNBT

3. Seleksi Mandiri Jalur Tulis UNS

Selengkapnya

Cari tau peluangmu lewat Tryout ruanguji!

Tryout UTBK-SNBT 2024 Episode 29 - PREMIUM
Sedang berlangsung

Tryout UTBK-SNBT 2024 Episode 29 - PREMIUM

25.6rb sudah mendaftar

[BONUS] Tes Seleksi Mandiri Episode 29
Sedang berlangsung

[BONUS] Tes Seleksi Mandiri Episode 29

9.9rb sudah mendaftar

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 32
Sedang berlangsung

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 32

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 31
Sedang berlangsung

Tryout UTBK 2022 Flexi Episode 31

Universitas Sebelas Maret

Alamat

Jalan Ir. Sutami No. 36A, Surakarta, Jawa Tengah, 57126, Indonesia

humas@mail.uns.ac.id

0271-646994

Universitas Sebelas Maret

Universitas Sebelas Maret

Universitas Sebelas Maret

Ruangguru HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Produk Ruangguru

Produk Lainnya

  • Brain Academy Online
  • English AcademyBaru
  • Skill Academy
  • Ruangkerja

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved